Pelajaran terakhir adalah pelajaran dimana murid tidur siang. Berbagai macam kegiatan tidur siang yang diciptakan para murid ini di jam terkahir..
Ada yang tidur nya merem melek, biasanya murid yang tidur merem melek ini anak rajin, karena dia engga rela meninggalkan materi pelajaran.. Sungguh luar biasa..
Ada yang tidur dengan posisi baca buku. Posisi ini sangat menipu, karena memang murid yang melakukan ini sedang membaca buku, cuman matanya saja yang terpejam. Murid yang melakukan posisi ini orangnya pintar karena tidur aja sambil baca buku..
Ada yang tidur, tapi otaknya yang tidur, mata masih melotot, fisik masih oke. Ini kejadian pada teman sebangku ku Khrisna, dia mengatakan seperti ini :
"Kamu tau gak, kemarin aku nonton TV, terus aku ketiduran.. Trus to tv nya nonton aku tidur.."
INI ANAK!! SAYA PIKIR OTAKNYA SEDANG TIDUR SIANG!!
Tapi kenapa saat bel pulang mata murid murid ini melek?? Bahkan sampai keluar sinar sinar turun dari langit??
Jawabannya gampang :
Karena saat jam terakhir murid murid sudah tidur siang dengan posisinya masing masing..
Jadi, posisi mana yang mau anda gunakan jam terakhir besok??
JANGAN TIRU AGEDAN INI! Just for fun :)